Pengurus Daerah Forum TBM Kabupaten Dharmasraya dikukuhkan
Koto Padang,_ TBM merupakan sebuah lembaga yang menyediakan bahan bacaan yang dibutuhkan oleh masyarakat sebagai tempat penyelenggaraan pembinaan kemampuan membaca dan belajar. Taman Baca Masyarakat tidak hanya berfungsi sebagai tempat untuk membaca buku, tetapi juga sebagai pusat pendidikan informal yang mendukung pengembangan individu dan komunitas dalam hal pengetahuan, keterampilan, dan kebudayaan. Forum Taman Bacaan Masyarakat (Forum TBM) hadir sebagai wadah berhimpun dan
Continue Reading